Satu Unit Truk Terbalik di Tanjakan Semen Sabang


Satu Unit Truk Pengangkut Alat Bangunan terjadi musibah terbalik di jalan tanjakan Semen Gampong Balohan Sabang, Sabtu malam (25/02/2023). Foto.dok. Ikhasanul



Laporan Ikhasanul  | Kota Sabang


SABANGINFO.COM, SABANG - Satu unit truk terbalik ditanjakan Semen, truk pengangkat alat bangunan mengalami musibah saat mendaki tanjakan semen, dan tidak sanggup mendaki pada Sabtu malam (25/2) pukul 21:30 WIB


Dalam kejadian ini, Muhammad Rian Saputra selaku supir truk dan dua kernetnya di larikan ke pukesmas balohan. Lalu supir truk dirujuk ke rumah sakit umum sabang karena kondisi yang lemas dan 2 orang kernetnya. untuk dua korban yaitu kernet baik - baik saja hanya luka ringan.


Proses penderetan mobil Truk di Tanjakan Semen.


Mobil Truk ini pengangkut alat bangunan seperti keramik dan Cat


Sementara barang material yang tumpah dari truk tersebut diangkut dengan kendaraan lain pada malam kejadian itu juga.


Pengangkatan badan truk dilakukan pada pagi hari dilakukan pemrosesan oleh lalulintas Polres Sabang dengan dibantu satu unit mobil derek milik warga setempat selanjutnya digiring ke polres Sabang agar memperlancar arus lalulintas di  jalan tanjakan semen.[]

Post a Comment

Previous Post Next Post